Wiring Diagram Spion Elektrik Avanza
Wiring Diagram Spion Elektrik Avanza. Kumpulan Do It Yourself (DIY), postingan, artikel, berita yang dikumpulkan/didapat oleh newbie baik yang dilakukan newbie sendiri maupun copy-paste / comot sana sini. Do it at your own risk.
Pasang Spion Lipat Elektrik pada Toyota Avanza, Ini Caranya
Jakarta – Spion retractable alias lipat elektrik sangatlah berguna, apalagi dalam kondisi gang sempit maupun parkir. Namun gak semua tipe Toyota Avanza dibekali fitur tersebut.
Jika ingin membuat spion All new Avanza kesayangan dapat ditutup secara otomotis, anda bisa menambahkan motor retractable untuk itu. “Demi membuat All new Avanza menjadi mewah, cukup mengeluarkan kocek Rp.
Selain itu, telah dilengkapi dengan saklar, agar dapat terkoneksi dengan motor retractable,” ujar Adi, penjual barang copotan asuransi dan sparepart baru maupun bekas, Semarang Jawa Tengah. Pemasanganan motor spion retractable tidaklah sulit, namun disarankan untuk pemasangan kali ini, dipasang oleh ahlinya.
Mengenal Komponen di Fitur Spion Elektrik Toyota Avanza Beserta Fungsinya
Mengenal Komponen di Fitur Spion Elektrik Toyota Avanza Beserta Fungsinya. loading... Dengan adanya spion elektrik, pengendara sudah tidak perlu mengatur posisi kaca mobil secara manual. Foto: ist.
Wiring Elektrik Lampu Kabin Mobil New Avanza
Gampang kok tinggal ganti aja bohlam standar lampu kabin dengan model LED gue pilihnya warna putih agar lebih jelas tutur Aditya yang saat ini masih kuliah semester 3 di Unindra Univ. Di area sama dengan tombol itu terdapat lampu sinyal alarm pengaturan dan pelipatan spion elektrik. Pemasangan aksesori elektronik tidak bisa sembarangan karena sudah berkaitan dengan wiring atau kabel-kabel. Tersedia Lampu Depan Avanza dengan Harga Murah dan Berkualitas Jaminan Uang Kembali 100 di Bukalapak.
Belum diketahui fitur start-stop button dan retractable mirror ada juga di Avanza G atau tidak. Sakelar sentuh atau model touchscreen untuk lampu kabin tersebut menurut pembuatnya bisa diaplikasi di mobil apa pun karena sifatnya universal.
Termasuk pada pengguna mobil jenis Low MPV seperti Mitsubishi Xpander dan juga Toyota Avanza. Jual Switch Pintu Mobil Toyota Daihatsu Innova Avanza Xenia Jakarta Selatan Suffig Shop Tokopedia.
Jual Lampu Led Drl Plasma Mobil Toyota Avanza Xenia Xpander Pajero Fortuner Jakarta Barat Happiness Offisial Shop Tokopedia.
Sistem Elektrik Mirror Pada Mobil, Fungsi, Komponen Dan Cara Kerjaanya - Klasotomotif
Tentunya hal ini lebih rumit dan tidak efektif serta merepotkan. Switch ini berfungsi sebagai input untuk mengontrol pergerakan mirror pada empat arah berbeda. G. Relay Berfungsi untuk memperpendek arus yang mengalir dari fuse ke motor mirror serta untuk menjamin arus yang mengalir ke motor mirror selalu stabil. Baca juga: Fungsi Komponen Dan Cara Kerja Sistem Wiper Pada Mobil.
Arus akan keluar dari ketiga output ini sesuai pengolahan didalam saklar elektrik mirror. Arus yang keluar dari switch masuk ke motor dan tersambung dengan ground. Putaran tersebut diubah menjadi gerakan Up/Down atau Left/Right melalui tuas didalam mirror housing sehingga mirror dapat begerak sesui sudut yang dikehendaki oleh driver atau pengemudinya.
Inilah Fungsi, Komponen dan Cara Kerja Elektrik Mirror Kendaraan
Search. No search term specified.
Showing recent items. Search or use up and down arrow keys to select an item.
Cukup Tekan Tombol, Spion pun Melipat
- Sekarang ini, banyak gerai aksesori menawarkan spion lipat model elektrik atauuntuk mobil yang masih manual. Seperti mobil murah Toyota Agya (LCGC) atau sejenis lainnya yang masih dibantu tangan.
Harganya Rp 1,7 jutaan plus instalasi dengan pengerjaan sekitar 3 jam,” promo Jody Aryo, owner JDM-Project (JDM-P). Sebagai mobil peraga, dilakukan pada Agya kelahiran 2014 milik owner JDM-P yang mangkal di Jl.
Komponennya terdiri dari kabel-kabel, motor spion dan saklar kepunyaan Toyota Corolla Altis. Dua dari 7 pin itu sebagai jalur retract motor spion,” sahut Udin, mekanik JDM-P.
Gunakan kunci T-12 mm buat melepaskan 3 buah mur pengikat, berikut soket elektrik spion maupun sign lamp. “Arus saklar mirror Altis berbeda dengan Agya, maka wiring spion bagian kanan harus diubah.
Biar terlihat rapih, wiring yang menuju spion kiri melalui lorong dasbor dan dibungkus dengan isloasi hitam.
Mengganti Spion Manual Jadi Elektrik
- Spion elektrik biasanya ada di mobil dengan harga yang lebih mahal. Tapi jangan kecil hati spion mobil Anda masih manual, bisa diganti sendiri kok.Umumnya, kita harus melipat spion saat berkendara di jalanan yang sempit, dimana kadang dari arah berlawanan ada kendaraan lain yang akan melintas. Atau saat kita harus parkir di lahan yang sempit.Jika pakai spion manual, kita harus membuka kaca dan melipat sendiri.SHM Shigeru Auto Retractable Mirror, menghadirkan solusi atas hal tersebut, dengan produknya yaitu Retract Spion dan Advanced Module.
"Penggunaan produk ini dapat memudahkan pengendara melipat spion secara elektrik, hanya dengan menekan tombol retract, pengendara tidak usah repot membuka kaca dan melipat spion secara manual," ujar Mendy Saputra selaku produsen SHM Shigeru Auto Retractable Mirror.Produk ini juga dapat di pasangkan pada jenis-jenis terbaru yang dilucurkan oleh para produsen mobil. "Toyota All New Toyota 2016, Toyota Calya, dan Daihatsu Sigra. Sementara kalau Advanced Module terbaru dapat dipasang pada Toyota New Fortuner, dan Toyota Sienta," ungkap Mendy.SHM menggunakan bahan dasar plastik berjenis Nylon Fiber GF30. Kabel yang digunakan adalah kabel khusus otomotif, dan didesain anti karat. "Switch yang terpasang untuk membuka dan menutup retract memiliki model yang sama dengan model orisinil, Original Equipment Manufacturer," ujar Mendy.Untuk sistem pemasangan spion bisa Plug and Play, cara pasang socket to socket. "Jadi tidak sampai memotong kabel original mobil," tutur Manager Marketing SHM Shigeru Auto Retractable Mirror Fadhil.Saat ini SHM Sigeru sudah memiliki 15 diler resmi yang tersebar di Jakarta, Tangerang, Bogor, Kerawang, Bandung, Cirebon, Serang, Solo, Tegal, Yogyakarta, Malang, Surabya, Bali, Lampung, Palembang, Medan, Balikpapan, Makassar, dan Riau- Pekanbaru.Mengutip informasi di situsnya, untuk retract kit tarifnya sekitar Rp 1,15 juta sampai Rp 2,2 juta, sedangkan untuk modulenya Rp 350 ribu dan biaya pasang Rp 150 ribu sampai Rp 700.000 tergantung domisili.