Variasi Mobil Xenia R Sporty
Variasi Mobil Xenia R Sporty. Apalagi saat ini harga aksesoris mobil Xenia juga relatif terjangkau dan bervariatif sehingga Anda bisa membandingkan sesuai dengan kebutuhan. Terlebih lagi jika Anda tinggal di kota besar dengan tingkat kebisingan yang mengganggu konsentrasi dan kenyamanan.
Anda bisa memasang peredam suasa di bagian pintu, kap mesin, bawah dashboard, lantai, atau kabin. Kualitas udara di dalam mobil bisa memberikan kenyamanan dan kesehatan, terlebih jika Anda akan bepergian jauh.
Sebagai komponen yang penting pada mobil, spion memudahkan Anda melihat pengguna jalan lain di belakang. Dari segi interior, mobil Xenia 1.5 R Deluxe dilengkapi dengan fitur dan aksesoris canggih, seperti lampu depan LED, lampu kabut yang dilengkapi bezel, dan gril dengan aksen krom, body kit yang lebih sporty, hingga penggunaan velg model two tone. Sementara dari sisi eksterior Xenia 1.5 R Deluxe, Anda patut puas dan kagum dengan kemegahan ruang kabinnya. Tak puas sampai di situ, sebagai mobil generasi terbaru dan tertinggi, aksesoris mobil Xenia R Deluxe dilengkapi dengan safety belt pretensioner serta force limiter, sistem pengingat safety belt untuk bagian pengemudi dan pintu SRS airbags.
Mobil Xenia 2013 Modifikasi Simple MURAH MERIAH #mobilxeniamodifikasi #variasimobil #mobilxenia2013 - daihatsu xenia 2013
Selain Avanza, Low MPV 7-seater yang juga mampu menarik minat masyarakat Indonesia adalah Daihatsu Xenia. Sebagai kendaraan keluarga yang masuk dalam kategori Entry Level, generasi kedua Xenia diluncurkan di Tanah Air pada tahun 2012.Untuk diketahui, generasi keduanya yang memiliki sebutan All New Xenia terus dijajakan hingga 2015 sebelum digantikan dengan model sesudahnya yang diberinama Great New Xenia.Memiliki tingkat durabilitas tinggi, mudahnya dalam perawatan serta ketersediaan spare part. Enda 15.07.2022 Baca Lebih.
Daihatsu Gran Max Oplas Muka All New Xenia, Peleknya Sporty Pula
jangan keburu ambil kesimpulan karena ubahan Daihatsu Gran Max ini masih sebatas digital modifikasi (digimod). Fascia baru Gran Max pastinya mudah dikenali, lantaran mencangkok muka saudaranya All New Daihatsu Xenia yang lebih berkelas. Bahasa desain All New Daihatsu Xenia bikin tongkrongan Gran Max jadi beda, utamanya lampu utama sipit yang mengusung LED. Apalagi dikombinasikan bentuk bumper lebih sporty dan gril model sarang lebah berhias list merah yang menghubungkan lampu depan. Bukan cuma praktis operasi wajah, polesan penyempurnaan Gran Max ini juga diwujudkan dengan aplikasi aero kit beraksen merah. Sebut saja lips spoiler model winglet di bawah bumper depan dan lekuk side skirts simpel yang mengisi proporsi bodi samping.
Aksen merah itu juga menghias pelek model Y-Spoke berwarna hitam yang mengisi ruang fender, bersama balutan ban profil tebal. Terlihat juga jarak antara roda dengan fender yang semakin rapat, di mana mengindikasikan konsep tongkrongan kaki ceper.
Simpel Tapi Sporty Bikin Modifikasi Daihatsu Xenia Makin Enak Dilihat
GridOto.com - Masih dari suguhan keren mobil sejuta umat yakni modifikasi Daihatsu Xenia dengan tampilan simpel namun sporty. "Ya Xenia atau Avanza udah lumrah dipakai harian, malah ada yang jadi mobil operasional. Tapi kan kalau gini lebih enak dikit lah dilihatnya," ucap pria yang akrab disapa Acil ini.
Di eksterior bagian depan ada tambahan splitter copotan dari Toyota Agya yang makin keren ditambah towing strap biar keluar aura sporty-nya. Racikannya menggunakan custom sokbreker depan dikawinkan dengan per copotan Toyota Vios. Sementara kaki belakang masih pakai sokbreker bawaan yang disandingkan dengan per BMW E46. Untuk pemanis gaya di kaki-kaki dipilih Irham pelek lansiran RW ring 15x7 inci ET 38 rata depan-belakang, dibungkus rapi ban GT Radial GTX Pro berukuran 195/50 R15.
Kompak, 2 Daihatsu Xenia Tempel Pintu Gunting, Si Sporty Dan Si Elegan
Otomotifnet.com - Di ajang Jambore Nasional (JamNas) Daihatsu Xenia Indonesia Club (DXIC) ada dua member yang mengendarai Daihatsu Xenia dengan gaya modif pintu gunting (scissor door). Daihatsu Xenia yang pertama adalah milik pria yang akrab disapa Bayu Ciblek dari DXIC Regional Jabodetabek.
"Ya kebetulan saya emang hobi modifikasi, terus kesini-kesini malah keterusan," ujar Bayu Ciblek. "Karena saya sering ikut kontes jadi larinya model pintu guntung," imbuhnya.
Bukan cuma aplikasi pintu gunting, serangkaian body kit dan ganti bumper juga diberikan pada Xenia tahun 2016 ini. Kaki-kaki Daihstu Xenia ini juga ikut diceperin biar lebih keren.
Gaya yang sama juga diberikan pada Daihatsu Xenia milik pria yang akrab disapa Wahyu dari DXIC Yogyakarta. Tampilan yang diusung juga terlihat ekstrem dengan cutting sticker dan ubahan pada pintu gunting.
(BACA JUGA: Mekanik Valentino Rossi Gemas, Seandainya Balap Kemarin Cuma 16 Lap!).
Trovit
We have detected that you could be doing automatic requests from a virus infected computer or from an abusive shared IP address. To protect our partners we blocked these queries, we will restore them as soon as possible. If you want to visit the ad please fill the form below to make sure you are not an automated bot or a virus infected user.
Daihatsu Great Xenia R Sporty 2016, Generasi Terakhir Gak Bikin Melintir
Otomotifnet.com - Great Xenia adalah Low MPV generasi terakhir keluaran Daihatsu. MPV ini menawarkan kapasitas 7 penumpang dengan mesin irit dan harga bersahabat.
Bersama kembarannya, Toyota Avanza, mobil ini merajai kelas Low MPV di Indonesia dikarenakan karakter mobilnya yang cocok dengan keluarga Indonesia. Kali ini gambaran tentang membeli Daihatsu Great Xenia di pasar mobil bekas, dengan contoh Great New Xenia R Sporty 2016 yang tersedia di showroom Indigo Auto, Tangerang.
Dengan mesin 1NR-VE 1.329 cc Dual VVT-i, mobil ini memiliki konsumsi bensin yang cukup irit. (BACA JUGA: Daihatsu Xenia Jangkung Mirip Fortuner, Kayak Mau Off-Road Di Jakarta). Taufan Rizaldy Putra/GridOto Mesi Great New Xenia dikenal irit dan bandel. Menggunakan bensin Pertalite, Great New Xenia dapat membukukan konsumsi bahan bakar sampai 1:15 di rute Dalam Kota. "Mobil ini 'work horse', mesinnya bandel dan irit. Makanya banyak yang pakai untuk taksi online atau mobil harian," ungkap Yudy Budiman, pemilik showroom Indigo Auto.