Modifikasi Mobil Grand New Avanza
Modifikasi Mobil Grand New Avanza. GridOto.com - Rasanya tidak ada yang menyangkal predikat Toyota Avanza sebagai mobil sejuta umatnya masyarakat Indonesia. Sejak lahir Avanza generasi pertama tahun 2013, mobil ini langsung mendapat tempat dan menjadi momok para rival di segmen Low MPV. Yups sesuai dengan labelnya, Toyota Grand New Avanza G 1.3 MT 2016 milik Joe ini memang digunakan untuk mencari nafkah jadi taksi online.
Joe yang mau tampil beda dengan mobilnya mulai membidik ubahan kaki. Sadar bodi mobilnya berkelir silver ia lantas memilih Work CR KAI Kiwami warna putih ring 15x6,5 inci ET 35.
Tak cuma ganti pelek, Joe juga mau tongkrongan mobilnya lebih merunduk.Ubahan set up kaki-kaki mengkombinasi sokbreker custom untuk kaki depan dengan per Honda Jazz yang dipotong sedikit ulirnya.
Modifikasi Grand New Avanza Jadi Veloz, Dibikin Terondol Buat Drag
GridOto.com - Tampang modifikasi Toyota Avanza ini sudah berubah jadi Veloz, apalagi kabin dibikin terondol. Basisnya mobil LMPV ini ialah Toyota Grand Avanza Tipe G 1.300 cc lansiran 2016. Nah biar enggak bosan, Putra Komar, pemilik mobil upgrade tampang jadi Veloz, lengkap dengan headlamp poyektor di sisi kiri. Sementara di buritan agak unik lantaran pasang bumper set dari Daihatsu Xenia Type R, lengkap dengan stoplamp custom. Bagian kaki belakang pasang per custom Avanza dikombinasi sokbreker Suzuki Karimun. YouTube/GridOto Modif Kabin dibuat terondol dengan tambahan X bar di bagasi.
Sementara baris pertama diganti sepasang jok semi bucket dari Sparco replika, dikawal harness (safety belt) Takata. "Paling buat sentuhan akhir terus biar lebih rigid juga gue pasangin X bar di pilar D," pungkas Putra.
All New Avanza dan Veloz Pakai Pelek Lubang 5, Ini Dua Opsi Gantinya
GridOto.com - All New Avanza dan Veloz resmi tampil baru dengan penggerak roda depan plus pelek lubang 5. Generasi awal Toyota Avanza hingga versi New Avanz 2019, mobil ini hadir dengan PCD 4x114,3 mm yang sebetulnya banyak dikeluhkan pecinta modifikasi. Namun All New Avanza dan Veloz pun lagi-lagi bukan pakai ukuran lumrah tersebut melainkan dengan PCD 5x100 mm. Beberapa mobil yang pakai PCD tersebut tidaklah banyak, diantaranya ada Toyota Sienta dan 86, Subaru BRZ, VW Polo.
Tentu saja ini membuat laju All-New Avanza terasa lebih nyaman. Makanya ada opsi yang bisa kalian cari langsung di beberapa dealer HSR Wheel, apalagi kini telah dibuka 13 dealer resmi terbaru yang tersebar di 4 provinsi. Permintaan pasar yang semakin banyak terhadap pelek lokal buatan HSR Wheel menjadi dorongan untuk memenuhi hal tersebut.
Tujuan lainnya juga supaya customer bisa menjangkau dealer resmi HSR Wheel lebih dekat dan tidak perlu pergi terlalu jauh. Karena wilayahnya yang luas, maka kami membuka beberapa dealer di dalam satu provinsi,” terang Hendra Wijaya selaku Direktur Marketing HSR Wheel.
Toyota Veloz 2022 Harga OTR, Promo April, Spesifikasi & Review
Di depan, permainan bumper ala bahasa desain serba tajam ‘keen lok’ mengingatkan pada Prius atau Camry berplatform TNGA. Keduanya pun dilengkapi audio steering switch serta desain center stack anyar berisi head unit touch screen dan kontrol AC digital. Untuk membedakan, trim 1,5 mengenakan desain pelek anyar, auto folding mirror serta side skirt berhiaskan kromium.
Ditambah lagi terdapat sarana hiburan baris belakang melekat di atap sebagai peranti khusus trim teratas. Daftar fitur Veloz mencakup Power Door Locks, Anti Theft Device, Alarm Mobil dan Engine Immobilizer dalam hal keamanan.
Fitur pendukung Kenyamanan & Kemudahan termasuk AC, Power Window Depan, Power Window- Belakang, Automatic Climate Control, Power Steering, Pemanas, Ventilasi AC Belakang, Engine Start Stop Button, Adjustable Seats, Kursi Pengemudi Dengan Penyesuai Ketinggian, Spion Lipat Elektrik, On Board Computer, Power Outlet, Lingkar kemudi Dengan Tombol Multi Fungsi, Kursi Lipat Belakang, Lampu Pengingat Jumlah Bahan Bakar, Lampu baca, Headrest Kursi Belakang, Cup Holder - depan, Bottle Holder, Vanity Mirror, Keyless Entry dan Arm Rest Konsol Tengah.
Grand New Veloz Kelas Berat, Pintu Lambo, Interior Bikin Betah
Nah, itulah yang mengilhami Reza Arifiyanto, sang pemilik Toyota Grand New Veloz 1.5 M/T tahun 2016 ini. “Karena saya suka main game itu, lalu coba merealisasikannya ke mobil dengan mengaplikasikan cutting sticker bergambar salah satu karakter, yaitu Zilong,” buka Eza, begitu ia disapa. "Yaitu mengaplikasikan cutting sticker bergambar tokoh superhero tersebut di sekujur bodi". "Namun tak cuma itu saja, sektor lain kini juga mengalami ubahan,” lanjutnya. “Karena saya juga gemar menonton film superhero Marvel dan DC, jadi saya coba aplikasikan karakter mereka di mobil ini menggantikan tema Mobile Legend sebelumnya,” lanjut Eza. Ada Spiderman, Wolverine, Hulk, Thor, Thanos, Ant-Man, Deadpool, Vision, Wonder Woman, Black Panther, Superman, Gamora dan Batman.
Kisah terbaik toyota grand new avanza modifikasi, tips, kisaran biaya terbaru, foto dan video pada tahun 2022
Harga all new Toyota Avanza 2019 yang termurah adalah Rp 195,2 Juta untuk varian Avanza 1.3E MT. Sementara varian new Avanza 2019 yang temahal adalah Rp 225,35 Juta untuk varian Avanca 1.5G MT. Daftar Harga All New Toyota Avanza: Varian Harga Toyota Avanca 1.3E MT Rp 195,2 Juta Toyota Avanca 1.3E AT Rp 206,4 Juta Toyota Avanca 1.3G MT Rp 213,05 Juta Toyota Avanca 1.3G AT Rp 223,75 Juta Toyota Avanca 1.5G MT Rp 225,35 Juta.