Modifikasi Mobil Avanza Warna Merah
Modifikasi Mobil Avanza Warna Merah. Meski begitu, banyak juga kok Toyota Vios yang tampil beda dan sudah dimodifikasi lebih keren. Nah buat Anda yang mau tampil beda bisa lirik modifikasi Vios racing dari Thailand satu ini. Baca Juga: Tinggal Pilih 4 Paket Toyota Vios Limo Eks Taksi Versi Modif, Rp 60 Jutaan Auto Keren. Mulai dari tampilan luar, kelirnya dicat ulang dengan laburan warna merah yang terlihat mencolok.
Bukan cuma kap mesin, spoiler depan dan garnis sekitar gril pun ikut disematkan material karbon. Bukan cuma depan, bagian buritan juga tak lupa diubah dengan gaya yang senada racing.
Deretan Mobil Modif Di GIIAS 2019, Dari Avanza Merah Putih Hingga New Suzuki Carry Pasang Suspensi Udara!
GridOto.com - Ajang GIIAS (GAIKINDO Indonesia International Auto Show) 2019 bukan hanya ajang pamer produk baru. Tapi juga banyak produk-produk baru yang sudah kena sentuhan modifikasi.
Penasaran apa saja mobil baru yang kena sentuhan modifikasi ala pabrikan. (Baca Juga: Skuto Honda ADV150 'Bius' Pengunjung Selama Empat Hari Pameran di GIIAS 2019).
Aditya Pradifta Toyota Avanza lebih fresh dengan dual tone. PT Toyota Astra Motor (TAM) selalu memajang sederet mobil modifikasi di booth mereka.
Salah satu yang menarik adalah sebuah Toyota Avanza 2019 berkelir dual-tone. Bodi low MPV laris ini terlihat kontras dipadu kombinasi warna merah dan putih pada bodi.
Tampak Mencolok, Toyota Avanza Punya Dua Warna, Ada Batiknya Lho
Otomania.com - PT Toyota Astra Motor (TAM), tidak hanya memajang produk barunya saja di gelaran GIIAS 2019. Sederet mobil modifikasi pun juga disertakan mengisi booth mereka di pameran otomotif yang digelar saat ini.
Baca Juga: Ini Penampakan Mitsubishi Pajero Sport Yang Dikasih Dua Warna Dari Pabriknya, Keren Enggak? Warna merah terdapat di area bodi bagian atas, sementara bawahnya berwarna putih.
Tak hanya itu saja low MPV ini juga mendapatkan aksen batik yang apik tergambar di area bawah bumper depan.
√ Inspirasi Modifikasi Mobil Toyota Avanza Model Baru
Warna putih susu yang dipadukan dengan velg dan adanya pemasangan body kit, berhasil membuat Toyota Avanza di atas terlihat keren. Oh iya, harga body kit sendiri cukup bervariasi, jika kamu membeli dalam keadaan mentah (Belum termasuk cat dan biaya pemasangannya) kurang lebih sekitar 2 jutaan. Oh iya sebagai tambahan, kamu juga bisa menambahkan knalpot racing agar mobil tersebut benar-benar terlihat lebih keren dan gahar. Kenapa dari sekian banyak pecinta otomotif yang gemar sekali dengan modifikasi, selalu menggunakan konsep ini untuk memperindah tampilan kendaraan?
Terlebih didukung dengan penggunaan velg racing berwarna biru, rasanya mobil tersebut semakin terlihat elegan dan cocok untuk dibawa nongkrong di tempat-tempat hits.
Toyota New Avanza Dual-tone, Tampil Nasionalis Berkelir Merah-Putih, Kena Aksen Batik
Otomotifnet.com - Booth Toyota di GIIAS 2019 menarik mata pengunjung dengan kehadiran All New Avanza berkelir dual-tone. Memang bukan warna untuk dijual massal, melainkan model modifikasi yang dibuat PT Toyota Astra Motor. Bodi low MPV laris ini terlihat kontras dipadu kombinasi warna merah dan putih. (Baca Juga: Avanza-Xenia Naik Tahta, Tampil Rally Hingga Terkesan Mirip Alphard).
Jika melihat coraknya, kemungkinan ini All New Avanza berkelir dasar putih lantas diberi aksen merah di bodi atas. Sementara di area bawah bumper depan tergambar apik aksen batik yang memberi nuansa Indonesia banget. Aditya Pradifta Terdapat motif eksotis yang membuatnya tampil istimewa.
Untuk kaki-kaki ada ubahan pada pelek dengan memasang lansiran SSW Euro Technik Performance Wheel ukuran 17 inci. Jadi kelihatan nasionalis banget nih All New Avanza, sudah berkelir bendera merah-putih, pakai aksen batik pula.
Modifikasi Avanza Bertema Merah-Putih dari Makassar
- Di antara peserta Fun Trip Avanza-Veloz Sebangsa ada sebuah mobil Avanza yang paling menarik perhatian warga Makassar. Avanza lansiran 2014 milik Adi menjadi sorotan berkat konsep modifikasi bertema Indonesia yang diusungnya.Tema tersebut cukup kental terlihat dari eksterior mobil itu.
Menggunakan cutting stiker yang rapi, warna merah putih membalut mobil itu dengan sedikit pemanis garis hitam. "Tema modifikasinya konsep saya Indonesia, merah putih," kata Adi saat ditemui acara Toyota Avanza-Veloz Sebangsa di Makassar, Sulawesi Selatan, akhir pekan kemarin.Meski berkesan nasionalis, nuansa sporty cukup kental terasa dari penggunaan body kit.
Ditambah pula mobil itu memangkas ground clearance sehingga lebih rendah dari standarnya. "Saya tambah body kit Avanza Luxury, per depan pakai futura belakang standar Avanza, cuma agak ceper, belakang tiga jari, depan dua jari," jelas Adi.Masuk ke dalam kabin nuansa merah juga masih mendominasi dengan paduan warna kuning.
Sistem audio pun tak luput dari modifikasi dengan penambahan layar dan speaker. "Kalau kulitnya saya pakai MBTech yang grade paling tinggi, nggak bisa kebakar ini.
Sound system nambah ganti layar pakai Pioneer sama tambah power untuk menambah suara," lanjutnya.Untuk pengerjaannya Adi mengaku menyelesaikannya secara bertahap sejak pertama dimodifikasi pada tahun 2015.