Simulasi Kredit All New Xenia 2022

  • Diterbitkan : 05 Jun 2022

Simulasi Kredit All New Xenia 2022. Z Zul Asri 19 Apr, 2021 untuk Daihatsu Xenia (2019-2021) Xenia 1000 cc 2008 kuat dan irit Akhir tahun 2019 saya dan keluarga pulang ke kampung Isteri ke Dampit Malang Jatim, saya sendiri nyetir. Sebelum sampai ke batas kota Padang kami harus melewati tanjakan sepanjang lebih kurang 8 km.

Servicenya selalu di Daihatsu Pondok Pinang, dapat layanan yang bagus. Sejauh ini pemakaiannya udah lebih dari 150 ribu kilometer dan masih enak. Untuk kualitas kursi juga masih sangat aman, sudah pernah Baca Selengkapnya.

D Dori S 28 Feb, 2021 untuk Daihatsu Xenia (2009-2018) Si irit yang berduit dikit Saya memiliki kendaraan all new xenia tahun 2014, dengan keberanian tabungan yg minim tp pengen ga rewel karna sering jalan jarak jauh. Belinya kredit dengan angsuran yg sedang, sembari kerja, dijari sabtu dan minggu saya narik penumpang dengan carteran atau tidak tetep jalan nyari tambahan angsuran selama 4tahun dan setelah lunas saya dikasih payung, alhamdulillah mobil dan payung saya rawat Baca Selengkapnya. B Basilius Argo W. 18 Jan, 2021 untuk Daihatsu Xenia (2009-2018) Lincah di dalam dan luar kota Saya suka traveling, dan xenia adalah mobil yang mendukung hoby saya.

A Aurell Issaura 12 Jan, 2021 untuk Daihatsu Xenia (2009-2018) Mobilku, Mobil Sejuta Umat Mobilnya compact, irit bahan bakar, lincah, bisa memuat banyak penumpang, perawatan mudah. E Edi Junaedi 04 Jan, 2021 untuk Daihatsu Xenia (2019-2021) Mobil sejuta umat xenia Buat minibus sekelasnya lumayan nyaman walaupun cc kecil tapi bisa membawa anggota kluarga.

Paket Kredit Murah Daihatsu All New Xenia Mei 2022

Simulasi Kredit All New Xenia 2022. Paket Kredit Murah Daihatsu All New Xenia Mei 2022

Promo kredit daihatsu Xenia DP Ringan dengan cicilan sampai 5 tahun. Daihatsu Xenia merupakan mobil Low MPV dengan penggerak roda belakang.

Daihatsu Xenia bermesin 1300cc dan 1500cc menjadi pilihan yang menarik untuk anda miliki. Menjadi kembaran Toyota Avanza, Daihatsu Xenia memiliki banyak peminat.

Dengan yang lebih terjangkau, Daihatsu Xenia bisa menjadi pilihan mobil keluarga Anda. Kami memberikan penawaran kredit mobil Daihatsu Xenia 2022 dengan DP ringan dan tenor sampai 5 tahun. Paket Kredit DP Ringan mobil Daihatsu Xenia sudah termasuk biaya DP, Asuransi dan biaya admin. Kami menyediakan Promo Paket Kredit Murah All New Xenia bagi bapak / ibu yang ingin membeli Daihatsu Xenia 2022 dengan DP termurah. Promo Paket Kredit Murah Daihatsu Xenia ini berlaku di wilayah kota Jakarta, Bogor, Depok, Tangerang dan Bekasi selama bulan Mei 2022 untuk . Jika bapak / ibu membutuhkan test drive terlebih dahulu sebelum membeli, silahkan hubungi sales executive kami untuk membuat janji test drive unit di showroom kami.

Simulasi Kredit All New Daihatsu Xenia, Cicilan Masih di Bawah Rp 5 Juta

Simulasi Kredit All New Xenia 2022. Simulasi Kredit All New Daihatsu Xenia, Cicilan Masih di Bawah Rp 5 Juta

Belum lama ini PT Astra Daihatsu Motor (ADM) resmi meluncurkan All New Xenia di Indonesia. Jika kamu tertarik untuk membelinya, berikut simulasi cicilan dan kredit Xenia terbaru. Hadirnya All New Xenia menjadi pelengkap dari Toyota All New Avanza dan All New Veloz yang sebelumnya lebih dulu di-launching. Secara tampilan dari depan Xenia ini tampak menggunakan bahasa desain terbaru Daihatsu.

Jika dirasa sudah cocok, konsumen yang ingin membeli mobil secara kredit dapat disesuaikan dengan harganya. Sebagai pengingat, skema cicilan ini bisa berubah sesuai dengan ketentuan dan harga yang ditetapkan oleh Daihatsu.

Untuk harga All New Daihatsu yang tertera di atas merupakan On the Road (OTR) DKI Jakarta.

Simulasi Kredit Daihatsu Xenia

Simulasi Kredit All New Xenia 2022. Simulasi Kredit Daihatsu Xenia

* Total uang muka termasuk dengan cicilan pertama.Jadi jika tenor Anda 1 tahun, maka setelah uang muka Anda harus membayar 11x cicilan lagi. Jika tenor Anda 2 tahun, maka anda tinggal membayar 23x cicilan lagi setelah uang muka.

* Total uang muka tidak termasuk dengan cicilan pertama, Jadi jika tenor Anda 1 tahun, maka setelah uang muka Anda harus membayar 12x cicilan lagi. Jika tenor Anda 2 tahun, maka anda tinggal membayar 24x cicilan lagi.

Simulasi Kredit Daihatsu All New Xenia 2022, Konsumen Wajib Tahu Sebelum Beli!

Simulasi Kredit All New Xenia 2022. Simulasi Kredit Daihatsu All New Xenia 2022, Konsumen Wajib Tahu Sebelum Beli!

Otoloka.id - Simulasi kredit Daihatsu All New Xenia 2022 merupakan informasi yang wajib diketahui oleh para calon pembeli. Pasalnya, di Indonesia sendiri masih banyak konsumen yang lebih memilih untuk membeli mobil dengan cara kredit.

Kendati demikian, mobil ini memiliki banyak perbedaan dan dibanderol dengan harga yang berbeda pula dari Toyota Avanza. Karena itu, kali ini kita akan membahas tentang simulasi kredit Daihatsu All New Xenia. Daihatsu Xenia generasi terbarunya memiliki ukuran dimensi yang sama dengan model sebelumnya. Selain itu, kini Daihatsu Xenia juga menggunakan sistem penggerak roda depan atau Front Wheel Drive.

Untuk spesifikasi mesin yang lebih jelas, mari kita lihat pada tabel berikut ini. Pada head unit ini, ada pula fungsi untuk mengatur AC secara digital.

Kedua fitur ini berguna untuk meminimalisir dampak benturan ketika terjadi tabrakan saat berkendara.

Simulasi Kredit

Simulasi Kredit All New Xenia 2022. Simulasi Kredit

Tipe Angsuran ADDB. ANGSURAN DIBAYAR DI BELAKANG (ADDB) adalah skema pembayaran dimana Angsuran Pertama tidak dibayarkan bersamaan dengan pembayaran Total Uang Muka.

Simulasi-Kredit

Artinya asuransi dibayar secara kredit dan angsuran pertama tidak termasuk dalam total bayar pertama. ADDM Prepaid Description: ADDM Prepaid adalah asuransi dan angsuran dibayarkan dimuka atau masuk dalam total pembayaran pertama.

Disclaimer: Minimal DP Kondisi Kendaraan New adalah 25%. Rincian simulasi diatas bersifat estimasi dan tidak mengikat dan dapat berubah sewaktu-waktu mengikuti kebijakan yang berlaku. Perhitungan diatas sudah termasuk biaya administrasi, fiducia, asuransi kendaraan serta credit protection. Untuk perhitungan detail, hubungi cabang BCA Finance atau Dealer terdekat. Terima kasih anda telah menggunakan simulasi kredit BCA Finance. Jika membutuhkan informasi lebih lanjut terkait perhitungan kredit atau produk BCA FINANCE yang lain, dapat menghubungi Cabang BCA Finance atau Dealer terdekat.

EmailSubject: Simulasi Kredit BCA Finance.

Simulasi Cicilan Mobil Syariah DAIHATSU

Simulasi Kredit All New Xenia 2022. Simulasi Cicilan Mobil Syariah DAIHATSU

Spesifikasi. Daihatsu All New Xenia hadir dengan dua pilihan mesin 1,3 liter dan 1,5 liter berteknologi NR-VE Dual VVT-i, serta transmisi CVT.

Ini membuat Daihatsu All New Xenia memiliki performa bertenaga, responsif, akselerasi yang halus, dan efisiensi bahan bakar lebih baik. Dalam hal keselamatan, All New Xenia dilengkapi fitur keamanan spesial tertinggi dan pertama di kelasnya, yaitu Daihatsu A.S.A (Advanced Safety Assist). Xenia generasi ketiga juga dilengkapi fitur keamanan spesial tertinggi dan pertama di kelasnya, yaitu Daihatsu A.S.A (Advances Safety Assist).

Tak hanya itu, Xenia 2022 juga dilengkapi dengan berbagai fitur keselamatan lainnya, seperti ABS (Antilock Brake System) & EBD (Electronic Brakeforce Distribution), HSA (Hill Start Assist), VSC (Vehicle Stability Control), ESS (Emergency Stop Signal), dan Dual Airbag.