Biaya Servis Mobil Avanza Veloz

Biaya Servis Mobil Avanza Veloz. Sementara itu, jika memang diperlukan, biaya service radiator mobil Avanza yang sudah meliputi ongkos pelepasan, perbaikan dan penambalan hingga pemasangan kembali dipatok dengan harga Rp200 – Rp250 ribu. Sedangkan untuk biaya service alternator mobil Avanza jika mengalami kerusakan berkisar antara Rp200 – Rp300 ribu, namun belum termasuk dengan penggantian partisi yang tidak dapat diperbaiki.
Mobil Avanza yang cocok digunakan sebagai moda transportasi rekreasi keluarga, tentu perlu dilakukan servis secara berkala dan kamu harus mengetahui rincian harga servisnya untuk persiapan kedepan. Kamu bisa mengalokasikan dana secara rutin setiap bulan walaupun hanya sedikit asalkan konsisten untuk mengurangi beban servis jika tiba waktunya. Sebagai pemilik mobil, kamu pastinya sudah tahu bukan kalau biaya servis kendaraan adalah salah satu pengeluaran yang cukup menguras uang.
Ketahui Daftar Biaya Servis Toyota Avanza 2022 di Bengkel Resmi

Toyota Avanza adalah salah satu mobil MPV (Multi Purpose Vehicle) yang populer dan banyak diminati sejak pertama kali hadir pada 2003 lalu. Avanza di servis 10 ribu km belum dikenakan biaya jasa servisnya, namun pemilik hanya perlu membayar spare part yang harus diganti. Selain itu, biaya servis untuk Avanza bertransmisi otomatis di 40 ribu km sekitar Rp 1,206 juta dengan tambahan oli gardan saja.
Untuk fitur, Toyota Avanza terbaru telah disematkan fitur-fitur keselamatan mumpuni seperti vehicle stability control dan hill Start Assist. Turut disematkan fitur rear crossing traffic alert yang akan memberi notifikasi jika ada potensi tabrakan saat mundur. Terdapat pula fitur blind spot monitoring yang akan memberikan sinyal pada pengguna melalui grafik di kaca spion.
Segini Rincian Biaya Servis Toyota Avanza Terbaru 10.000-100.000 Km
/photo/2019/01/15/2799353938.jpg)
Gridoto.com-PT Toyota-Astra Motor (TAM) belum lama ini kembali meluncurkan Toyota Avanza terbaru. Toyota Avanza terbaru ini mendapat penyegaran baru di beberapa bagian.
Toyota Avanza dibekali jadwal servis berkala di bengkel resmi oleh pabrikannya. Nah, berapa biaya servis berkala Toyota Avanza dari 10.000-100.000 km di bengkel resmi?
Berikut ini rincian biaya servis untuk Toyota Avanza terbaru di bengkel resmi, baik yang 1.300 cc dan 1.500 cc. (Baca Juga : Bersihkan Emblem Mobil Cuma Modal Rp 2 Ribu, Begini Cara Gampangnya).
Pada Interval servis ini, penggantian komponen meliputi oli mesin TMO 10W-40 SN, filter oli, gasket oli, dan balancing roda. Total biaya yang dikeluarkan untuk spare part Rp 497.000.
Biaya dan Jadwal Servis Toyota Avanza

H Helju Sepli Tuhari 25 Mei, 2022 untuk Toyota Avanza Mesin bergetar Mesin bergetar saat posisi porsneling 3 dan tenaga melemah, mohon respon dari produsen sebagai konsumen tentunya produk baru tidak bermasalah Baca Selengkapnya. M Muryono 05 Apr, 2022 untuk Toyota Avanza 2022 Sangat elegan, Avanza tahun 2022 sangat nyaman di kendarai,,dari performa mesin yg semakin baik dan bbm juga irit,,tapi ruang kabin kurang kedap suara,,,saran saya mohon kedepanya untuk peredaman suara di perbaiki lagi Baca Selengkapnya. D Didik Wahyu S 03 Apr, 2022 untuk Toyota Avanza (2003-2011) BBM irit Mantap dan cukup untuk keluarga dg BBM Sangat irit serta enak dikendarai dg lampu penerangan sangat terang dipakai malam hari. Baca Selengkapnya.
A Adi Kurniawan Halim 15 Mar, 2022 untuk Toyota Avanza Avanza Nggak bikin kantong bolong Dengan Toyota Avanza,kendaraan sejuta umat design interiornya begitu mewah dan bahkan exteriornya bahkan kesannya sangat stylish dan menawan,disamping itu Toyota Avanza memiliki teknologi yang sangat luar biasa untuk dapur pacunya saja memiliki 2 jenis type sehingga konsumen dapat memilih secara leluasa ada type1.5 dan 1.3 liter menggunakan katup 4 silinder serta untuk transmisinyapun ada 2 sistem manual dan otomatis sehingga Baca Selengkapnya. A Arip 26 Jan, 2022 untuk Toyota Avanza (2003-2011) Toyota makin tua makin asik Engga terasa 4 taun sudah toyota apanza 2006 jadi mobil keluarga saya,kemana mana selalu setia menemani,poko nya apanza mantap lah... Baca Selengkapnya.
Y YUSMEINIR 21 Nov, 2021 untuk Toyota Avanza Avanza terbukti bukan janji Avanza tidak pakai nyusahin kalau dipakai sesuai peruntukannya kelas MPV keluarga, saya gunakan sejak tahun 2009 teknologi VVTi RWD dan sampai sekarang masih kondisi ok jarak tempuh yang sudah dilalui 182.000 KM..dengan muatan full 7 orang di jalan tanjakan sumatra utara tanpa kendala dilewati , avanza memang murah tapi bukan murahan..karena itu saya repaint baret yang ada dibody nya agar Baca Selengkapnya. A Akun 444 09 Nov, 2021 untuk Toyota Avanza 2022 Veloz makin cakep ada tv di mobil tersebut agar bisa di nikmati oleh semua penumpang,dan stir y sangat ringan, juga head unit y bisa terkoneksi dengan hp, pokoknya mantap dah untuk Veloz ini Baca Selengkapnya.
A Anugrah Efendi 17 Okt, 2021 untuk Toyota Avanza Mantap dan nyaman di pakai di jalanan Saya merasa bangga menggunakan mobil toyota avanza, bisa di pakai mangangkut keluarga dan bahan bakarnya sangat ingit dan cocok sekali untuk perjalanan jauh Baca Selengkapnya. A Aji Ajie 05 Okt, 2021 untuk Toyota Avanza (2011-2015) Kenyamanan dan presisi all new avanza 2014 Sejak pemakaian mobil avanza keluaran 2014..sampai saat ini Tidak pernah ada keluhan..walau sy chek up berkala hanya sekali di luar garansi..tp sy bersyukur mobil belum ada kendala samapai saat ini 2021.. Sy berharap mobil ini selalu aman dan nyaman... Baca Selengkapnya.
Perbandingan Biaya Servis Avanza di Bengkel Resmi dan Umum

VIVA.co.id – Tak dipungkiri jika biaya servis sebuah kendaraan menjadi salah satu pertimbangan konsumen untuk membeli mobil. Nah, dalam kesempatan ini VIVA.co.id akan mencoba mengulas biaya servis salah satu mobil andalan Toyota, Avanza.
“Tapi, belum tentu juga, service besar harus dilakukan pada setiap mobil, tergantung kondisinya,” kata Rudi. Menurut Rudi, untuk biaya servis besar di bengkel resmi Toyota, mobil Avanza akan dibanderol sama dengan jenis lain seperti Rush yakni Rp1,45 juta.
“Harga tersebut belum termasuk promo, service besar kami berikan fasilitas balancing, spooring, ganti filter oli, ganti oli mesin Toyota, iyang meliputi membersihkan intake, rem, dan menguras oli mesin,” kata Rudi. Sedangkan untuk bengkel umum, seperti Akon Racing Team (ART) biaya servis besar Avanza dibanderol Rp1,29 juta.
Menurut Akon, juragan bengkel service ART, biaya servis sebenarnya tidak bisa dipatok, tergantung kondisi mobil saat dibawa ke bengkel. Tapi, kalau untuk perjalanan jauh tidak ada salahnya melakukan servis besar.
Untuk pergantian hanya oli mesin dengan Eneos, dan busi standar pabrik,” katanya.
Biaya Servis Toyota Avanza Tahun ke-5 Habis Rp 1,9 Jutaan, Ini Rinciannya

Servis berkala mobil wajib dilakukan pada periode waktu tertentu, tak terkecuali. yang memasuki usia pakainya yang ke-5 tahun.
Intip Selengkapnya Biaya Servis Mobil Avanza Auto 2000

How useful was this post? Click on a star to rate it!
Submit Rating. Average rating 5 / 5. Vote count: 1236. No votes so far!
Be the first to rate this post.
Servis Toyota Avanza Tahun ke-4 Habis Rp 2,7 Juta, Apa Saja Part yang Diganti?

Servis berkala wajib dilakukan supaya mobil kesayangan tetap dalam performa optimal dan jauh dari risiko mogok di jalan. Pengalaman detikOto saat servis Toyota Avanza Veloz 1.5 di tahun keempat, beberapa part sudah perlu diganti dan menghabiskan total biaya hingga Rp 2,7 juta. Pertama-tama perlu diketahui bahwa Toyota Avanza Veloz 1.5 yang kami servis adalah produksi tahun 2017. Dan di awal 2021 ini sudah memasuki servis berkala ke-8 (42 bulan atau 70.000 km). Di panel instrumen, odometer baru menunjukkan angka 28.000 km, yang artinya mobil ini cukup jarang dipakai. Apa saja komponen yang sudah diperiksa atau diganti di servis berkala Toyota Avanza ke-8 ini?
Ternyata cukup banyak, ada 16 item yang sudah diinspeksi mekanik dealer resmi Toyota, Auto2000 Bekasi Barat, termasuk dilakukan juga penggantian aki yang sudah melemah. Sehingga total biaya yang dihabiskan adalah kurang lebih Rp 2,7 juta. Belum Resmi Meluncur, Avanza Baru Terciduk Sudah Wara-wiri di DKI.
Hitung Biaya Servis Toyota Avanza 2022 Hingga Tahun Kelima, Ganti Mesin dan Pakai CVT Apakah Bikin Dompet Jebol?

Sebelum memutuskan untuk membeli sebuah mobil, konsumen umumnya mencari tahu detail mengenai desain, performa, fitur, konsumsi bahan bakar minyak (BBM), hingga feeling berkendaranya. Penyegaran bisa dibilang cukup signifikan, karena terlihat adanya perubahan, mulai dari eksterior, interior, aksesori, fitur, peningkatan performa, dan mesin. Selain ada teknologi ABS, Avanza kali ini sudah dibekali velg alloy dan dilengkapi dengan sensor parkir belakang. Ubahan paling signifikan ada pada penerangannya, yakni lampu depan yang sudah mengadopsi teknologi LED dan dibuat terbelah dua.
Meski demikian, soal biaya perawatan atau servis, mobil ini masih tergolong ramah di kantong alias cukup terjangkau. Sehingga, jika dijumlahkan semuanya, maka konsumen atau pemilik Toyota All New Avanza harus menyiapkan dana sebesar Rp8.413.700 untuk lima tahun pemakaian.